Ina Ama Dualasi Lasiolat, kerajaan / P. Timor – prov. Nusa Tenggara Timur

Kerajaan Ina Ama Dualasi Lasiolat adalah kenaian besar dalam kerajaan Fialarang. Terletak di P. Timor, NTT, kab. Belu.
Kerajaan Fialaran: ada 2 kenaian besar, yaitu:
* Ina Ama Dualasi (Lasiolat),
* Ina Ama Halimodok – Takirin.

Lokasi P. Timor

————————————-

Lokasi kerajaan Fialarang = merah

Kerajaan Fialarang


Foto kerajaan-kerajaan di Timor

* Foto raja-raja yang sekarang di Timor: link
* Foto raja-raja yang dulu di Timor: link
* Foto istana kerajaan di Timor: link


KERAJAAN INA AMA DUALASI LASIOLAT

Raja sekarang (2019)

Raja Dualasi Lasiolat bernama Nai Wilem Ato Mauk.
Tidak ada info tentang raja ini.


Sejarah kerajaan Ina Ama Dualasi Lasiolat

Kerajaan Fialaran berkembang pesat di Tasifeto Belu. Kerajaan ini memiliki kesatuan dan keterikatan yang sangat kuat dengan pendirinya, yaitu Na’i Dasi Feha Mauk.
Secara struktur, Fialaran memiliki 2 (dua) kenaian besar Ina Ama sebagai Pembantu Utama sistem pemerintahannya, yaitu:
– Ina Ama Halimodok Takirin dan
Ina Ama Dualasi Lasiolat.
Kedua Ina Ama ini memiliki status otonomi yang saling mengakui.
Ina Ama Halimodok Takirin dan Ina Ama Lasiolat dipimpin oleh seorang raja yang dikenal sebagai Astanara Loro Bauho.
Bergelar Astanara, Loro Bauho menjadi simbol pemersatu kerajaan yang di dalamnya terdapat Dasi Sanulu – Aluk Sanulu.
Fialaran merupakan nama wilayah kesatuan kerajaan yang di dalamnya terdiri dari Dasi Sanulu – Aluk Sanulu dan Taka Ulu Hat – Sabeo Hat.
Pusat pemerintahan Kerajaan Fialaran ini berkedudukan di Natarmeli – Bauho. Natarmeli adalah Nama Suku atau Uma Metan Loro, sedangkan Bauho adalah ibukota Kerajaannya.
Ina Ama Dualasi – Lasiolat dikaitkan dengan pertalian Oan Rai Hat – Alin Rai Hat, Kabu Isin Hat – Kabu Fuan Hat, yang meliputi:
1) Tohe – Likubauk,
2) Asumanu – Dua Manu,
3) Siarai – Maumutin, dan
4) Aitoun – Dua Mone (Oan Raihat – Alin Raihat; sekarang Kecamatan Raihat).
Keempat kenaian kecil ini berstatus sebagai anak dari ina ama Lasiolat. Ina Ama Lasiolat berasal dari suku Leowes (sebagai Uma Metan) yang memiliki wilayah kerajaan sendiri.


SEJARAH KERAJAAN-KERAJAAN DI TIMOR

Untuk sejarah kerajaan-kerajaan di Timor, klik di sini

Nusa Tenggara Timur, 1900 M


Sumber kerajaan Fialarang
http://repository.unwira.ac.id/1212/3/BAB%20II.pdf
https://id.wikipedia.org/wiki/Kerajaan_Tasifeto
Tentang kerajaan Fialarang

Sumber Ina Ama Dualasi (Lasiolat) / Ina Ama Halimodok Takirin.
https://pesona.travel/keajaiban/660/uma-metan-kukun-rumah-adat-tempat-mengatur-strategi-perang

Sumber Fatulotu / Ina ama Lasiolat
https://m.facebook.com/media/set/?set=a.747829978882602&s=12

Sejarah kerajaan-kerajaan di pulau Timor

– Sejarah Timor: https://pulautimor.wordpress.com/sejarah-ntt/
– Sejarah Timor: https://id.wikipedia.org/wiki/
– Sejarah Timor: https://p2k.unkris.ac.id/
– Sejarah Timor Tengah: https://www.kompasiana.com/


Kerajaan-kerajaan di Timor barat, 1900 M

Kerajaan-kerajaan di Timor barat, 1900 M


Create a free website or blog at WordPress.com.