Lageun, kerajaan / Sumatera – Prov. Aceh, kab. Aceh Jaya

Kerajaan Lageun terletak di Sumatera, prov. Aceh, kab. Aceh Jaya.
Saat kesultanan Aceh kerajaan itu merupakan vasal atau bawahan sultan Aceh dan dipimpin oleh raja yang bergelar Uleebalang.
Setelah berakhirnya Perang Aceh, tahun 1914, kerajaan kerajaan kecil masuk satu dari beberapa Onderafdeling sebagai “swapraja”.

Lokasi kabupaten Aceh Jaya


Garis kerajaan-kerajaan di Sumatera: link


Foto kesultanan Aceh

* Foto kesultanan Aceh Darussalem: link
* Foto raja-raja kerajaan kecil di Aceh: link
*
Foto Aceh dulu: link
*
Foto perang Aceh-belanda (1873-1903): link


Foto kerajaan-kerajaan di Sumatera

* Foto sultan dan raja yang masih ada di Sumatera: link
* Foto sultan dan raja di Sumatera dulu: link

* Foto Istana kerajaan di Sumatera: link


KERAJAAN LAGEUN

Tentang kerajaan Lageun

Tidak ada info tentang kerajaan ini.
Cuma ada foto di bawah.

Teuku raja Sabi dari Lageun tahun 1970. Sumber: Donald Tick, Facebook


KERAJAAN-KERAJAAN KECIL DI BAWAH KESULTANAN ACEH

– Untuk sejarah lengkap: klik di sini

Kesultanan Aceh Darussalam dipimpin oleh sultan bergelar Sultan Imam Adil.
Bentuk pemerintahan kesultanan Aceh adalah federasi. Disebut federasi karena kesultanan Aceh menganut prinsip desentralisasi dengan memberikan otonomi yang tinggi bagi daerah bawahannya yaitu nanggroe dan mukim, apalagi untuk daerah taklukan.

Peta kesultanan Aceh dan Uleebalang Aceh, 1917 M

11 Aceh, 1873


Sumber struktur pemerintahan kerajaan-kerajaan di bawah kesultanan Aceh

– Struktur pemerintahan kesultanan Aceh: http://helmiyymailcom.blogspot.co.id
Struktur pemerintahan kesultanan Aceh: http://syahrureza.blogspot.com/
Kesultanan Aceh, Ulèëbalang dan pembagian wilayah: https://id.wikipedia.org/
Struktur pemerintahan kesultanan Aceh: https://www.facebook.com/
Uleebalang, raja kecil dalam kesultanan Aceh: https://id.wikipedia.org/
Sistem pemerintahan kesultanan Aceh lokal: https://id.wikipedia.org/wiki/

Kesultanan Aceh: klik di sini


Foto foto

Teukoe Radja Lageun panglima perang (baju putih berkumis) dengan pendampingnya, Pantai Barat Aceh, Sumatera, tahun 1897. Sumber foto NIMH Netherlands — Donald Tick, Facbook

———————————-

Raja Teuku Sabi of Lageuen; memerintah 1906-194. Rebelleader for Indonesian independance. Picture ca 1931. Sumber: Collection Museum Bronbeek/Arnhem/Holland — donald tick, Facebook


Peta Uleebalang Aceh 1917


Create a free website or blog at WordPress.com.