Kerajaan Kamaru terletak di Sulawesi, Kab. Buton, prov. Sulawesi Tenggara. Kerajaan ini berdiri abad ke-14.
The Kingdom of Kamaru is located in the region of Buton. South east Sulawesi. This kingdom already existed in the 14th century.
For english, click here
Lokasi Kamaru, prov. Sulawesi Tenggara
Garis kerajaan-kerajaan di Sulawesi: link
Foto kerajaan-kerajaan di Sulawesi
* Foto sultan dan raja yang masih ada di Sulawesi: link
* Foto sultan dan raja di Sulawesi dulu: link
* Foto istana kerajaan2 di Sulawesi: link
KERAJAAN KAMARU
Raja kerajaan Kamaru
Tidak ada info tentang raja ini. Nama juga tidak diketahui.
Raja kerajaan Kamaru, Sulawesi.
Sejarah kerajaan Kamaru
Sebelum terbentuknya kerajaan Buton, wilayah Sulawesi Tenggara bagian kepulauan abad ke-14 terdiri atas ratusan kerajaan kecil yang dinamakan ‘kedatuan’. Kerajaan-kerajaan kecil ini mempunyai pemerintahan sendiri dengan sistem dan struktur yang berbeda-beda, wilayah dan komunitasnya terbatas, biasanya pada setiap pulau, dengan istilah atau sebutan pemimpin mereka yang berbeda-beda pula. Di antara kerajaan-kerajaan kecil itu kemudian berkembang menjadi lebih besar dan berpengaruh bahkan kemudian membentuk satu kerajaan yang lebih kuat. Di antaranya adalah kerajaan Muna, kerajaan Tiworo, kerajaan Lipu (Kalingsusu), kerajaan Kahedupa, kerajaan Kamaru, kerajaan Tobe-Tobe, kerajaan Kotua, dan masih banyak lagi.
Kemudian kerajaan kerajaan tersebut bergabung dan membentuk kerajaan baru yaitu kerajaan Buton, yang sampai saat ini masih berdiri dengan kokoh di tanah Buton.
– Sejarah lengkap kerajaan Kamaru: Sejarah lengkap Kamaru
Sumber
– Sejarah kerajaan Kamaru: Kerajaan Kamaru
– Sejarah kerajaan Kamaru: https://panoramapulaubutonrizalkamaru.wordpress.com/
Lokasi kerajaan Kamaru, 1275 M
Peta-peta Sulawesi masa dulu
Untuk peta peta kuno (1606, 1633, 1683, 1700, 1757, 1872, abad ke-19): klik di sini
Peta Sulawesi dan Maluku, tahun 1683