Lawram kerajaan / Prov. Jawa Tengah – kab. Blora

Kerajaan Lawram (Lwaram) yang lokasinya kini menjadi Desa Ngloram di Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, prov. Jawa Tengah. Kerajaan ini berdiri pada abad ke-10.

Lokasi kabupaten Blora


Garis kerajaan-kerajaan di Jawa: link


Foto sejarah kerajaan-kerajaan di Jawa

* Foto sultan dan raja, yang masih ada di Jawa: link
* Foto keraton di Jawa, yang masih ada: link
* Foto Batavia (Jakarta) masa dulu: link
* Foto Jawa masa dulu: link
* Penyerbuan Batavia oleh Sultan Agung, 1628/1628: link
* Foto perang Diponegoro, 1825: link
* Foto situs kuno di Jawa: link


Video sejarah kerajaan-kerajaan di Jawa

* Untuk video-video sejarah Jawa, klik di sini


KERAJAAN LAWRAM

Sejarah kerajaan Lawram, abad ke-10

Tulisan di bawah diambil dari: http://www.1000monarki.com/2017/09/kerajaan-lawram-penghancur-kejayaan.html

Dalam pusaran persaiangan antara Wangsa Sanjaya dengan Wangsa Syailendra, Kerajaan Lawram tampil sebentar dalam sejarah dengan peran menentukan. Kerajaan yang terletak di perbatasan Jawa Tengah dan Jawa Timur ini berhasil menghancurkan Kerajaan Medang Wangsa Isyana yang merupakan kelanjutan dari Wangsa Sanjaya yang melakukan eksodus ke Jawa Timur.

Kerajaan Lawram yang lokasinya kini menjadi Desa Ngloram di Kecamatan Cepu Kabuoaten Blora ini disebut di dalam Prasasti Pucangan yang dibuat oleh Erlangga, Raja Kahuripan. Dikisahkan bahwa Istana Kerajaan Medang yang sedang sibuk dalam.pesta perkawinan antara putri Darmawangsa dan Erlangga secara mendadak diserbu oleh pasukan Kerajaan Lawram yang dipimpin raja Aji Wura Wari. Istana Medang dihancurkan, Raja Darmawangsa tewas, tapi Erlangga dan istrinya selamat. Peristiwa ini terjadi pada tahun 1006.

Serangan mematikan tersebut merupakan balasan terhadap serangan pasukan Medang ke Kerajaan Sriwijaya di Sumatera pada tahun 1005. Erlangga yang selamat berhasil membangun kembali sisa-sisa wangsa Isyana ke dalam Kerajaan Kahuripan. Setelah menaklukan kembali beberapa kerajaan bekas bawahan Kerajaan Medang, pada tahun 1032 pasukan Erlangga menyerang kerajaan Lawram secara terbuka dan memenangkan peperangan. Kerajaan Lwaram tidak bangkit lagi karena sekutu besarnya Kerajaan Sriwijaya sudah lebih dulu dikalahkan oleh Kerajaan Kola dari India.

Lokasi kerajaan Lwaram, 1025

Kerajaan Lwaram, 1025


Kerajaan Lawram dalam Prasasti Pucangan

Dalam pusaran persaiangan antara Wangsa Sanjaya dengan Wangsa Syailendra, Kerajaan Lawram tampil sebentar dalam sejarah dengan peran menentukan. Kerajaan yang terletak di perbatasan Jawa Tengah dan Jawa Timur ini berhasil menghancurkan Kerajaan Medang Wangsa Isyana yang merupakan kelanjutan dari Wangsa Sanjaya yang melakukan eksodus ke Jawa Timur.

Kerajaan yang lokasinya kini menjadi Desa Ngloram di Kecamatan Cepu Kabuoaten Blora ini disebut di dalam Prasasti Pucangan yang dibuat oleh Erlangga, Raja Kahuripan. Dikisahkan bahwa Istana Kerajaan Medang yang sedang sibuk dalam.pesta perkawinan antara putri Darmawangsa dan Erlangga secara mendadak diserbu oleh pasukan Kerajaan Lawram yang dipimpin raja Aji Wura Wari. Istana Medang dihancurkan, Raja Darmawangsa tewas, tapi Erlangga dan istrinya selamat. Peristiwa ini terjadi pada tahun 1006.

Serangan mematikan tersebut merupakan balasan terhadap serangan pasukan Medang ke Kerajaan Sriwijaya di Sumatera pada tahun 1005. Erlangga yang selamat berhasil membangun kembali sisa-sisa wangsa Isyana ke dalam Kerajaan Kahuripan. Setelah menaklukan kembali beberapa kerajaan bekas bawahan Kerajaan Medang, pada tahun 1032 pasukan Erlangga menyerang kerajaan Lawram secara terbuka dan memenangkan peperangan. Kerajaan Lwaram tidak bangkit lagi karena sekutu besarnya Kerajaan Sriwijaya sudah lebih dulu dikalahkan oleh Kerajaan Kola dari India.

Prasasti Pucangan


Peta kuno Jawa

Klik di sini untuk peta kuno Jawa tahun 1598, 1612, 1614, 1659, 1660, 1706, 1800-an, awal abad ke-18, 1840.

Jawa, awal abad ke-18

1234


Sumber

– Sejarah kerajaan Lawram: http://www.1000monarki.com/2017/09/kerajaan-lawram-penghancur-kejayaan.html


Create a free website or blog at WordPress.com.