Gunung Mutis, kerajaan / P. Timor – prov. Nusa Tenggara Timur

Kerajaan Gunung Mutis terletak di pulau Timor, Kab. Timor Tengah Selatan, prov. Nusa Tenggara Timur.

Lokasi P. Timor

Pulau Timor

————————————–
Kerajaan-kerajaan di Timor barat, 1911

Kerajaan-kerajaan di Timor barat, 1911


Foto kerajaan-kerajaan di Timor

* Foto raja-raja yang sekarang di Timor: link
* Foto raja-raja yang dulu di Timor: link
* Foto istana kerajaan di Timor: link


SEJARAH KERAJAAN GUNUNG MUTIS

Gunung Mutis dipimpin oleh seorang kolnel dan merupakan bagian dari empat bersaudara dari satu clan Sonbai. Eki Tuselak adalah raja Gunung Mutis dan diakui oleh pemerintah Hindia Belanda sebagai wilayah terpisah sendiri dari tahun 1908-1915. Ketika Gunung Mutis digabungkan secara resmi dengan kerajaan baru kerajaan Molo pada tahun 1916 pimpinan Raja Lai Akun Tabelak Oematan maka Gunung Mutis telah mempunyai tiga temukung. Gunung Mutis kemudian menjadi salah satu vettor (fettor) di kerajaan Molo bersama dengan Netpala dan Nunbena.
– Sumber: https://id.wikipedia.org/wiki/Kerajaan_Molo


SEJARAH KERAJAAN-KERAJAAN DI TIMOR

Untuk sejarah kerajaan-kerajaan di Timor, klik di sini

Nusa Tenggara Timur, 1900 M


Sejarah kerajaan-kerajaan di pulau Timor

– Sejarah Timor: https://pulautimor.wordpress.com/sejarah-ntt/
– Sejarah Timor: https://id.wikipedia.org/wiki/
– Sejarah Timor: https://p2k.unkris.ac.id/
– Sejarah Timor Tengah: https://www.kompasiana.com/


Kerajaan-kerajaan di Timor barat, 1900 M

Kerajaan-kerajaan di Timor barat, 1900 M

Blog at WordPress.com.